BEAUTIESQUAD 101 : Mengupas Tuntas Beautiesquad
OlaOle22
November 28, 2017
1 Comments
Haiiii semuanya....
APA ITU BEAUTIESQUAD OFFICERS?
Beatiesquad officers atau yang sebelumnya kita kenal sebagai Pengurus Beautiesquad ialah orang orang yang melaksanakan visi dan misi yang ada pada BS. kenapa namanya diganti, karena kakak kakak Beautiesquad officer ini seperti yang sudah dibahas tadi memiliki tugas untuk melaksanakan bukan mngurus tugas tugas.
ola balik lagi nih, seperti yang sebelumnya ola janjikan di Birthday Collab kemarin. Kali ini aku mau ngebahas tentang Beautiesquad. jadi ceritanya kemarin kemarin kemarin lagi atau tepatnya tanggal 11 November aku ikutan Ngopi Cantik Beautisquad ke 3 yang membahas segala tentang beautiesquad dari sejarah lahir, officers nya BS, hingga visi misinya. Kenapa membahas segala hal tentang Beautiesquad, karena ternyata nih bulan November ini merupakan Beautisquad First Anniversary. Oh ya aku sampe lupa, yang jadi pembicara di NGOPCAN kali ini ialah kak Vina Eska. jadi kak Vina ini merupakan seorang beauty blogger dari Bali sekaligus SPV PR di Beautiesquad.
soooo...buat yang udah penasaran, Lets Check This Out...
![]() |
Ini dia Banner NGOPCAN3 |
APA ITU BEAUTIESQUAD?
Beautisquad (BS) ialah sebuah komunitas beauty blogger yang bertujuan untuk menyatukan para beauty blogger Indonesia yang bertujuan sebagai wadah untuk belajar dan berkembang bersama. Hari lahirnya BS sendiri ditetapkan pada tanggal 23 November 2016 yang dimanahari itu merupakan hari dimana kolaborasi pertama BS dengan tema "Smokey Eyes" diadakan.
Pada awal pembentukannya, BS menerima siapa saja yang ingin ikut bergabung. baik yang memiliki blog maupun tidak. tapi kemudian pada awal 2017, dibentuklah kepengurusan BS dan ditetapkan bahwa semua member BS haruslah memiliki blog agar sesuai dengan visi misi dari BS.
Salah satu gebrakan BSialah bekerjasama dengan brand Inez yang saat itu cukup menggemparkan dunia blogger dan membuat banyak yang ingin bergabung dengan BS. karena satu dan hal lainnya akhirnya BS memiliki grup FB sebagai wadah agar beauty blogger lainnya bisa ikut belajar dan berkembang. selama itu juga, BS mulai gencar bekerjasama dengan brand - brand lain dan tidak hanya memberi kesempatan pada member inti whatssapp tapi juga member facebook lainnya untuk mendapatkan sponsor. selain itu kepengurusan BS juga melakukan reshuffle di pertengahan tahun 2017 serta menjalankan beberapa program seperti Ngopi Cantik ini, Collab bulanan, dan juga mengarahkan member grup facebook agar sesuai standar sebagai blogger dan BS sehingga dapat masuk kedalam grup member whatsapp inti.
APA SAJA VISI MISI BEAUTISQUAD?
VISI:
1. Menjadi Pionir beauty micro influencer berkualitas di Indonesia
2. Menjadi wadah berkembang bersama beauty blogger dan beauty influencer
MISI:
1. Menemukan talent - talent baru dan mengarahkan ereka menjadi beauty blogger yang berkarakter dan bertanggung jawab melalui agenda Ngopi Cantik yang digelar tiap dua bulan
2. Menjadi jembatan antara beauty micro influencer dengan brand
3. menjadi wadah berkreasi para beauty blogger melalui makeup collaboration yang rutin digelar tiap bulan
4. Menjadi referensi bagi para beauty enthusiast ketika mencari apapun yang berhubungan dengan beauty melalui website kami (soon)
APA ITU BEAUTIESQUAD OFFICERS?
Beatiesquad officers atau yang sebelumnya kita kenal sebagai Pengurus Beautiesquad ialah orang orang yang melaksanakan visi dan misi yang ada pada BS. kenapa namanya diganti, karena kakak kakak Beautiesquad officer ini seperti yang sudah dibahas tadi memiliki tugas untuk melaksanakan bukan mngurus tugas tugas.
SIAPA SAJA BEAUTIESQUAD OFFICER INI?
Pertama kita mulai dari Founder BS, yaitu kak Virly KA, kak Annisa Pertiwi dan kak Liana Eka dengan Main Founder yaitu kak Virly. Tugas Founder ini ialah untuk mengambil keputusan secara tegas dan cepat agar visi dan misi BS dapat terlaksana dengan lancar. selain itu juga untuk memantau para kakak kakak officers dalam melaksanakan tugas sesuai ketentuan yang ada.
Lalu ada juga Chief Officer baru yang bertugas untuk melaksanakan visi dan misi yang sudah dibentuk oleh kakak kakak founder tadi dan melaksanakan keputusan yang sudah dibuat. selain itu juga untuk memantau progress kerja officer dan juga untuk memantau, membantu, dan memberikan semangat untuk member member BS dalam menjalani dunia blogger. dan jabatan Chief Officer bari ini dipegang oleh kak Vina Eska
Setelah itu ada Community Relations (CR) atau yang dulu dikenal sebagi Public Relation dengan kak Lia Melqha sebagai supervisor. lalu ada kak Fuju Astyani sebagai sekretaris dan SEO Analysis dan juga ada kakak kakak officers yang bertanggung jawab dalam divisi CR ada 3 orang yaitu kak Liana Eka, kak Ariani Rosidi, dan kak Rahma Brilianita. tugas kakak kakak ini ialah menjembatani BS dengan brand dan sebaliknya dan juga melakukan proker bulanan serta membantu kakak kakak founder dan Chief Officer untuk menentukan siapa saja yang bisa masuk dalam grup whatsapp inti.
Setelah itu ada kakak kakak dari Social Media Squad (SM) atau yang biasa kita kenal sebagai admin yang bertugas untuk memberikan informasi pada member melalui media sosial BS dan menjaga image BS di dunia maya. supervisor pada SM ini masih dipegang oleh kak Rani Lukman dan kakak kakak officer yang bertugas ada kak Devi Purwati, kak Khairunnisa, dan kak Savitri Hutapea
dan kemudian yang terakhir ada kakak kakak Photo Editor Squad dengan supervisor kak Raydita dengan officer yang bertugas ada kakak Annisa Pertiwi dan Laudita Cahyanti yang memiliki tugas untuk membuat design dari design collab hingga design feed.
APA SAJA PROGRAM BEAUTIESQUAD?
Saat ini program program yang ada di BS yang berjalan secara kontinyu ialah makeup collab, sponsored review dan ngopi cantik ini. dan untuk kedepannya lagi BS memiliki rencana untuk menjadikan media sosial sebagi wadah berkembang bersama salah satunya memaksimalkan stories di instagram dengan cara mengadakan ngopi cantik versi mini setiap minggunya atau yang biasa kita tau Instagram Take Over.
selain itu karena BS ini adalah grup untuk blogger, maka BS memutuskan untuk memiliki SEO Analysis yang memiliki fungsi untuk mengecek apakah blog para member sudah sesuai kriteria SEO, baik dari template, penulisan dan widget. selain itu nantinya BS akan membantu para member BS untuk keluar dari kebingungan dan agar dapat menjadi blogger yang baik.
APA SYARAT MASUK SEBAGAI MEMBER INTI WHATSAPP?
Seperti yang aku ceritain di sejarah awal BS, saat pertama kali dibentuk grup inti whatsapp menerima siapa saja yang ingin bergabung. tetapi setelah menjadi closed group grup ini baru 2 orang dari grup facebook yang lolos dan dapat masuk ke dalam grup inti ini. untuk dapat masuk menjadi member inti diperlukan selesi yang sangat ketat, yang dilihat bukan hanya kemampuan menulis saja. tapi ada banyak faktor faktor penting lainnya. ini dia syarat syarat menjadi member inti whatsapp :
1. Punya Blog yang bukan hanya sekedar blog. tapi juga blog yang memiliki template yang SEO friendly dan menarik. selain itu juga dilihat tata cara menulis kita apakah sesuai dengan SEO serta bagaimana kita mengambil foto dan penataan foto tersebut.
2. blog merupakan TOP LEVEL DOMAIN. peraturan ini baru saja disahkan karena BS kedepannya berencan untuk bekerjasama dalam bentuk paid sponsored. jadi tentu saja TLD ini amat sangat diutamakan. tapi temen temen tau gak sih TLD itu apa? TLD itu blog dibelakangny hanya ada .com, .net, dan .id tanpa ada embel embel blogspot, wordpress dan wix.
3. Minimal menulis tentang beauty 2 kali dalam sebulan. karena BS ini merupakan komunitas beauty blogger tentu aja ditekankan untuk menulis tentang beauty. hal ini juga untuk menunjukkan keaktifan member tersebut dalam menulis blog.
4. Disiplin dan memiliki attitude. Disiplin sangat penting sebagai contoh ketepatan waktu pengumpulan foto collab atau pengumpulan link sponsor. dan kalau terjadi hal hal tidak terduga atau kita berhalangan untuk mengumpulkannya tepat wakt sebaiknya memberi kabar sama PJ Collab minila 1x24 jam kecuali jika itu memang masalah yang sangat urgent. selain itu juga kita harus memiliki attitude seperti jika ada kesalahan harus berani meminta maaf, bertanya dengan sopan serta tidak melakukan plagiriasme.
5. Memiliki fanpage dan twitter selain Instagram. untuk instagram ditentukan standar minimal 500 follower, untuk twitter 100 follower. karena seperti yang sudah sudah dibahas, 3 medsos tersebut bisa menjadi ladang trafik apabila kita menggunakannya secara bijaksana
6. Aktif, contohnya aktif terlihat di grup, aktif dalam sesi sharing dan juga aktif berkontribusi untuk BS sendiri
7. Rajin ikut collab. collab collab yang diadakan bisa digunakan oleh kakak kakak officer untuk memantau keaktifan kita, cara kita blogging, serta mempresentasikan sesuatu.
8. Dan yang paling penting ialah lolos dari pandangan Community Relations, Chief Officers serta Founder.
Syarat syarat diatas sebenernya memiliki tujuan baik juga loo... Dengan syarat syarat diatas para officer bisa tau kualitas kita seperti apa. jadi saat brand meminta nama nama blogger grup inti, para officers dapat dengan berani memberikan jaminan bahwa blogger blogger yang diajukan dapat menyanggupi keinginan sponsor
Nah itu dia tadi semuanya tentang Beautiesquad yang dibahas di Ngopi Cantik kali ini. semoga informasi ini bermanfaat ya buat kalian semua yaa.... oh ya jangan lupa ya mampir mampir ke nihonmart.id karena mereka punya banyak makeup makeup dan skincare yang keren dan lengkap serta harganya bershabat banget nih dikantong kita.
oke sekian dulu obrolan bareng ola kali ini. see you next time...CIAOOO....
Pertama kita mulai dari Founder BS, yaitu kak Virly KA, kak Annisa Pertiwi dan kak Liana Eka dengan Main Founder yaitu kak Virly. Tugas Founder ini ialah untuk mengambil keputusan secara tegas dan cepat agar visi dan misi BS dapat terlaksana dengan lancar. selain itu juga untuk memantau para kakak kakak officers dalam melaksanakan tugas sesuai ketentuan yang ada.
Lalu ada juga Chief Officer baru yang bertugas untuk melaksanakan visi dan misi yang sudah dibentuk oleh kakak kakak founder tadi dan melaksanakan keputusan yang sudah dibuat. selain itu juga untuk memantau progress kerja officer dan juga untuk memantau, membantu, dan memberikan semangat untuk member member BS dalam menjalani dunia blogger. dan jabatan Chief Officer bari ini dipegang oleh kak Vina Eska
Setelah itu ada Community Relations (CR) atau yang dulu dikenal sebagi Public Relation dengan kak Lia Melqha sebagai supervisor. lalu ada kak Fuju Astyani sebagai sekretaris dan SEO Analysis dan juga ada kakak kakak officers yang bertanggung jawab dalam divisi CR ada 3 orang yaitu kak Liana Eka, kak Ariani Rosidi, dan kak Rahma Brilianita. tugas kakak kakak ini ialah menjembatani BS dengan brand dan sebaliknya dan juga melakukan proker bulanan serta membantu kakak kakak founder dan Chief Officer untuk menentukan siapa saja yang bisa masuk dalam grup whatsapp inti.
Setelah itu ada kakak kakak dari Social Media Squad (SM) atau yang biasa kita kenal sebagai admin yang bertugas untuk memberikan informasi pada member melalui media sosial BS dan menjaga image BS di dunia maya. supervisor pada SM ini masih dipegang oleh kak Rani Lukman dan kakak kakak officer yang bertugas ada kak Devi Purwati, kak Khairunnisa, dan kak Savitri Hutapea
dan kemudian yang terakhir ada kakak kakak Photo Editor Squad dengan supervisor kak Raydita dengan officer yang bertugas ada kakak Annisa Pertiwi dan Laudita Cahyanti yang memiliki tugas untuk membuat design dari design collab hingga design feed.
APA SAJA PROGRAM BEAUTIESQUAD?
Saat ini program program yang ada di BS yang berjalan secara kontinyu ialah makeup collab, sponsored review dan ngopi cantik ini. dan untuk kedepannya lagi BS memiliki rencana untuk menjadikan media sosial sebagi wadah berkembang bersama salah satunya memaksimalkan stories di instagram dengan cara mengadakan ngopi cantik versi mini setiap minggunya atau yang biasa kita tau Instagram Take Over.
selain itu karena BS ini adalah grup untuk blogger, maka BS memutuskan untuk memiliki SEO Analysis yang memiliki fungsi untuk mengecek apakah blog para member sudah sesuai kriteria SEO, baik dari template, penulisan dan widget. selain itu nantinya BS akan membantu para member BS untuk keluar dari kebingungan dan agar dapat menjadi blogger yang baik.
APA SYARAT MASUK SEBAGAI MEMBER INTI WHATSAPP?
Seperti yang aku ceritain di sejarah awal BS, saat pertama kali dibentuk grup inti whatsapp menerima siapa saja yang ingin bergabung. tetapi setelah menjadi closed group grup ini baru 2 orang dari grup facebook yang lolos dan dapat masuk ke dalam grup inti ini. untuk dapat masuk menjadi member inti diperlukan selesi yang sangat ketat, yang dilihat bukan hanya kemampuan menulis saja. tapi ada banyak faktor faktor penting lainnya. ini dia syarat syarat menjadi member inti whatsapp :
1. Punya Blog yang bukan hanya sekedar blog. tapi juga blog yang memiliki template yang SEO friendly dan menarik. selain itu juga dilihat tata cara menulis kita apakah sesuai dengan SEO serta bagaimana kita mengambil foto dan penataan foto tersebut.
2. blog merupakan TOP LEVEL DOMAIN. peraturan ini baru saja disahkan karena BS kedepannya berencan untuk bekerjasama dalam bentuk paid sponsored. jadi tentu saja TLD ini amat sangat diutamakan. tapi temen temen tau gak sih TLD itu apa? TLD itu blog dibelakangny hanya ada .com, .net, dan .id tanpa ada embel embel blogspot, wordpress dan wix.
3. Minimal menulis tentang beauty 2 kali dalam sebulan. karena BS ini merupakan komunitas beauty blogger tentu aja ditekankan untuk menulis tentang beauty. hal ini juga untuk menunjukkan keaktifan member tersebut dalam menulis blog.
4. Disiplin dan memiliki attitude. Disiplin sangat penting sebagai contoh ketepatan waktu pengumpulan foto collab atau pengumpulan link sponsor. dan kalau terjadi hal hal tidak terduga atau kita berhalangan untuk mengumpulkannya tepat wakt sebaiknya memberi kabar sama PJ Collab minila 1x24 jam kecuali jika itu memang masalah yang sangat urgent. selain itu juga kita harus memiliki attitude seperti jika ada kesalahan harus berani meminta maaf, bertanya dengan sopan serta tidak melakukan plagiriasme.
5. Memiliki fanpage dan twitter selain Instagram. untuk instagram ditentukan standar minimal 500 follower, untuk twitter 100 follower. karena seperti yang sudah sudah dibahas, 3 medsos tersebut bisa menjadi ladang trafik apabila kita menggunakannya secara bijaksana
6. Aktif, contohnya aktif terlihat di grup, aktif dalam sesi sharing dan juga aktif berkontribusi untuk BS sendiri
7. Rajin ikut collab. collab collab yang diadakan bisa digunakan oleh kakak kakak officer untuk memantau keaktifan kita, cara kita blogging, serta mempresentasikan sesuatu.
8. Dan yang paling penting ialah lolos dari pandangan Community Relations, Chief Officers serta Founder.
Syarat syarat diatas sebenernya memiliki tujuan baik juga loo... Dengan syarat syarat diatas para officer bisa tau kualitas kita seperti apa. jadi saat brand meminta nama nama blogger grup inti, para officers dapat dengan berani memberikan jaminan bahwa blogger blogger yang diajukan dapat menyanggupi keinginan sponsor
Nah itu dia tadi semuanya tentang Beautiesquad yang dibahas di Ngopi Cantik kali ini. semoga informasi ini bermanfaat ya buat kalian semua yaa.... oh ya jangan lupa ya mampir mampir ke nihonmart.id karena mereka punya banyak makeup makeup dan skincare yang keren dan lengkap serta harganya bershabat banget nih dikantong kita.
oke sekian dulu obrolan bareng ola kali ini. see you next time...CIAOOO....